[ ]
Latest News Updates
Oleh-Oleh dari Bengkalis
Rabu, 18 Juli 2012 Posted by Setara Indonesia

Puas berkeliling kota Bengkalis, pulang tentu tidak lengkap rasanya bila tidak membawa buah tangan. Di Bengkalis banyak sekali aneka buah tangan yang dapat anda bawa pulang atau untuk diberikan kepada sanak keluarga dan teman. Buah tangan yang paling khas dari daerah ini adalah lempuk durian asli bengkalis, selain itu ada pula belacan (terasi) yang sangat lezat, kerupuk ikan dan udang, manisan buah, dll. Kain songket melayu dapat pula anda bawa sebagai buah tangan yang lumayan ekslusif atau aneka tas, sepatu, taplak meja, aksesoris rumah tangga berbahan dasar songket, jilbab dan baju melayu berbordir juga ada, jadi tinggal pilih saja sesuai isi kocek anda. Semua itu dapat anda peroleh di Dekranasda Kabupaten Bengkalis  Jl. Arief Rahman No. 3 Bengkalis 28712, telp. +62-766-22949.

Setara Indonesia

Thanks for your visit..!

0 komentar for "Oleh-Oleh dari Bengkalis"

Leave a reply

Label

Bengkalis (6) Event (1) Kampar (2) Paket Tour (1) Rokan Hilir (1) Siak (1) Visa (1)